Rabu, Januari 19, 2011

Kanker Prostat dan pencegahannya

Prostat adalah kelenjar seks pada pria yang berukuran kecil dan terletak di bawah kandung kemih dan mengelilingi saluran kencing. Kanker prostat adalah penyakit kanker yang menyerang kelenjar prostat, dimana sel-sel kelenjar prostat tumbuh secara abnormal tak terkendali sehinngga mendesak dan merusak jaringan sekitarnya bahkan dapat mengakibatkan kematian.

Penyebab kanker prostat belum diketahui secara pasti, tetapi ada beberapa hal yang dapat meningkatkan resiko seseorang terkena ini yaitu usia, riwayat keluarga, hormon, diet tinggi lemak dan toksin. Semua itu sebagai faktor penyebab terjadinya kanker prostat.

Gejala-gejala kanker prostat:

  1. sering kencing
  2. sulit kencing

Lebih lanjut tentang: Kanker Prostat dan Pencegahannya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar